Selasa, 10 Agustus 2010

Indonesia Bersatulah ::: Lirik Lagu Wajib Nasional Musik Perjuangan / Patriotik Nasional Republik Indonesia

Karangan / Ciptaan : A. Simanjuntak

Indonesia Indonesia marilah bersatulah
Jangan pikir macam
Bangsa rasa daerah hilanglah
Bersahabat bersaudara sama-sama bekerja
Indonesia Indonesia hidup hidup hiduplah

---

Note :
Indonesian old patriotic song
Free public song & non commercial copyrighted song lyric


Tidak ada komentar:

Posting Komentar